12 Komponen Pembiayaan BOS (Biaya Operasional Sekolah) Pada Jenjang SMK Update 2017

12 Komponen Pembiayaan BOS (Biaya Operasional Sekolah) Pada Jenjang SMK Update 2017 - Komponen Pembiayaan Dana BOS SMK Tahun 2017 Berdasarkan Permendikbud Nomor 26 Tahun 2017 terdiri dari 10 macam jenis pembiayaan. Dari seluruh BOS yang diterima oleh sekolah, kewajiban utama penggunaan BOS untuk membeli/ menyediakan buku teks pelajaran bagi peserta didik dan buku pegangan bagi guru sesuai dengan kurikulum yang digunakan oleh sekolah.

12 Komponen Pembiayaan BOS (Biaya Operasional Sekolah) Pada Jenjang SMK Update 2017

Buku teks tersebut harus sudah dibeli oleh (tersedia di) sekolah sebelum Tahun Pelajaran baru dimulai. Dengan demikian, sekolah dapat menggunakan BOS triwulan I dan triwulan II (bagi sekolah yang menerima penyaluran tiap triwulan) atau semester I (bagi sekolah yang menerima penyaluran tiap semester) untuk membiayai pembelian buku teks.

Kesepakatan penggunaan BOS harus didasarkan skala prioritas kebutuhan sekolah, khususnya untuk membantu mempercepat pemenuhan Standar Pelayanan Minimal (SPM) dan/atau Standar Nasional Pendidikan (SNP).

Berikut ini adalah 12 komponen penggunaan BOS pada SMK :
  1. Pengembangan Perpustakaan.
  2. Penerimaan Peserta Didik Baru.
  3. Kegiatan Pembelajaran dan Ekstrakurikuler.
  4. Kegiatan Evaluasi Pembelajaran.
  5. Pembiayaan Pengelolaan Sekolah.
  6. Kegiatan Peningkatan Kualitas Pembelajaran dan Manajemen Sekolah
  7. Langganan Daya dan Jasa.
  8. Pemeliharaan dan Perawatan Sarana dan Prasarana Sekolah.
  9. Pembayaran Honor.
  10. Pembelian/Perawatan Alat Multi Media Pembelajaran.
  11. Penyelenggaraan Kegiatan Uji Kompetensi dan Sertifikasi Kejuruan.
  12. Penyelenggaraan Bursa Kerja Khusus SMK dan Praktek Kerja Industri.


Terimakasih Bapak/ Ibu telah membaca informasi 12 Komponen Pembiayaan BOS (Biaya Operasional Sekolah) Pada Jenjang SMK Update 2017. Semoga bermanfaat bagi Bapak/ Ibu. Blog infoops.club ini merupakan blog informasi dan berita terkini seputar dunia pendidikan seperti informasi UKG, PKG, Sertifikasi, CPNS, Inpasing, PKB dan info penting lainnya. Untuk itu update terus blog ini supaya anda tidak ketinggalan berita terbaru dari kami.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "12 Komponen Pembiayaan BOS (Biaya Operasional Sekolah) Pada Jenjang SMK Update 2017 "

Post a Comment